Langkah - langkah membuat animasi GIF :
- Klik menu window di photoshop, lalu pilih animation
- Pilih file » new masukkan ukuran sesuai selera, lalu oke
- Klik kanan Rectangle Tool lalu pilih custom shape tool, pilih gambar / objek bergerak yang diinginkan
- Selanjutnya pada jendela layer, kita klik kanan layer lingkaran tersebut, lalu pilih duplicate layer
- Buat 3 buah frame atau lebih dalam jendela animation, dengan mengklik icon duplicates selected frames
- Atur posisi objek di setiap layernya,agar terlihat bergerak
- Setting timming animasi sehingga animasi tidak bergerak terlalu cepat. Setting waktunya dengan meng-klik tanda panah segitiga di samping kanan tulisan 0 sec.
- Klik tombol play untuk memainkan animasi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar